Rabu, 23 Februari 2011

Kesempatan






Kesempatan, apakah ada?

Ada setelah berusaha, atau kandas meskipun sudah diusahakan.
Tak mudah diraih, tak mudah didapatkan.

Berusaha, selalu mencoba berusaha, walau banyak cobaan yang menghalang.

Kesempatan tidak datang dua kali ada yang bilang demikian.
Namun kesempatan juga bisa datang berkali-kali faktanya.

Apa, kapan, dimana, siapa, bagaimana???

Tidak ada komentar:

Posting Komentar